Select Page
logo eraeka

Kepada Yth.
Bapak/Ibu/Saudara/i

Tamu Undangan

}
l

“Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda (kebesaran Allah) bagi kaum yang berpikir.”

(QS. Ar-Rum 30: Ayat 21)

Dengan memohon rahmat dan ridho Allah SWT, kami bermaksud menyelenggarakan
acara pernikahan putra-putri kami :

ERA
Era

Erasanti Meilani

Putri dari Bapak Mudiyono &
Ibu Usdiana Widowati

EKA
Eka
Septian Eka Nurhuda

Putra dari Bapak Sucipto &
Ibu Siti Nur Aisah

AKAD NIKAH

Sabtu, 27 Desember 2025
Pukul 08.00 – 10.00 WIB

bertempat di

Ballroom Hotel Kutaraja

Jl. RP. Soeroso No.14, RT.9/RW.5, Cikini, Kec. Menteng, Kota Administrasi Jakarta Pusat, DKI Jakarta

RESEPSI

Sabtu, 27 Desember 2025
Pukul 11.00 – 13.00 WIB

bertempat di

Ballroom Hotel Kutaraja

Jl. RP. Soeroso No.14, RT.9/RW.5, Cikini, Kec. Menteng, Kota Administrasi Jakarta Pusat, DKI Jakarta

Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir dan memberikan doa restu.
Atas kehadiran dan doa restunya, kami mengucapkan terima kasih.

Kami yang berbahagia,

logo eraeka2

Wishes


  • Jason

    Happy wedding eraaa, congrats ya semoga lancarr
    Dec 27, 2025 @ 1:05 PM

  • Devina

    Congratulations Era & Eka!!! May this new life chapter be filled with wonderful adventures and warmth and joy!!!! All the very best!!!
    Dec 27, 2025 @ 12:13 PM

  • Naufal

    Semoga berkah sep!!
    Dec 27, 2025 @ 11:48 AM

  • Bari Allam S.

    Selamat atar pernikahannya, semoga lancar kedepannya, semoga sakinah, mawaddah, warahmah, dan selalu di jalan yang benar. Amin Wish y'all the best.
    Dec 27, 2025 @ 8:31 AM

  • Indon Angkasawati

    Mba Era dan Mas Septian Selamat menempuh hidup baru. Semoga sakinah, mawaddah, warahmah, dan selalu dalam lindungan Allah, Aamiin
    Dec 27, 2025 @ 8:18 AM

Load More...

Designed by Zayna Online