Select Page
logo salsadhiwa

Kepada Yth.
Bapak/Ibu/Saudara/i

Tamu Undangan

}
l

“Dan segala sesuatu Kami ciptakan berpasang-pasangan agar kamu mengingat (kebesaran Allah).”

(QS. Az Zariyat: 49)

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Dengan memohon Rahmat dan Ridho Allah SWT, kami bermaksud
menyelenggarakan acara pernikahan putra-putri kami :

Foto mempelai Wanita utama
Salsa

apt. Salsabila Kinanti Wardini, S.Farm.

Putri ke-2 dari Bapak H. Rasmono &
Ibu Hj. Anik Handayani

Foto mempelai Pria utama
Dhiwa
Muhammad Dhiwaurrais, S.Si.

Putra ke-3 dari Bapak H. As’adullah &
Ibu Hj. Mukhlisoh

AKAD NIKAH

Minggu, 07 Juli 2024
Pukul 08.00 WIB – selesai

bertempat di

BSI Convention Center

Kaliabang Bekasi Utara

RESEPSI

Minggu, 07 Juli 2024
Pukul 11.00 – 13.00 WIB

bertempat di

BSI Convention Center

Kaliabang Bekasi Utara

Love Story

Digital 12

Pertemuan

Tidak ada kebetulan di dunia ini, semua sudah tersusun dalam skenario Allah, Kami tidak dapat memilih kepada siapa cinta kita berlabuh. Kami bertemu pada awal 2020 saat kami masih menjadi mahasiswa yang sedang mencari jati diri, tidak ada yang menyangka perkenalan kami saat itu membawa ikatan cinta kami berlabuh

Digital 11

Pendekatan

Katanya cinta dapat tumbuh dan berbunga dengan kebersamaan, nyata nya seiring berjalannya waktu indah yang kami lewati, kami memiliki komitmen, serta visi dan misi hidup yang serupa. Takdir Allah lah yg seakan menuntun dan menyatukan kami, sehingga kami memantapkan hati untuk melangkah ke jenjang selanjutnya

Digital 4

Lamaran

Kehendak-Nya seakan menuntun kami menuju pertemuan yang tidak pernah kami sangka, Kami melangsungkan acara lamaran keluarga pada 23 Juli 2023, dan melangsungkan acara tunangan pada tanggal 5 November 2023 lalu

Digital 24

Menikah

Pada akhirnya, bukan karena kami bertemu lalu berjodoh tetapi karena berjodoh lah maka kami dipertemukan, kami memutuskan untuk membangun komitmen dan cita-cita indah kami berdua dalam ikatan rumah tangga, kami memutuskan untuk mengikrarkan janji pernikahan kami berdua

Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir dan memberikan doa restu.
Atas kehadiran dan doa restunya, kami mengucapkan terima kasih.

logo salsadhiwa2

#menjadiSAtuDjiWA

Wishes


  • LIAITRERI

    Ralph DJ, Minhas S dapoxetine priligy uk We are going for our first IUI in about 2 weeks
    Aug 30, 2024 @ 11:52 AM

  • Sri Wahyuni & Suami

    Barakallahu laka wa baroka alaika wa jama'a Bainakumaa fii khoirin. Semoga Allah memberkahi engkau dalam segala hal yang baik dan mempersatukan kamu berdua dalam kebaikan. Alfu mabruk lil'arusi wal'arisi 'ala zawajis-sa'idi. Selamat kepada kedua mempelai atas pernikahan bahagianya namun tetap jangan lupa selalu minta doa keberkahan dari orang tua kalian.
    Jul 7, 2024 @ 10:47 AM

  • Razka

    sakinah mawadah warahmah brooo dhiwa
    Jul 7, 2024 @ 10:34 AM

  • Akhlish

    Semoga Dhiwa beserta istri samawa mawaddah warrohmah
    Jul 7, 2024 @ 10:24 AM

  • Etyk

    Barokallahu laka wa barokallah alaika bi khoir Semoga Samawa
    Jul 7, 2024 @ 9:34 AM

Load More...

Designed by Zayna Online