Kepada Yth.
Bapak/Ibu/Saudara/i
Tamu Undangan
“Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah diciptakannya untukmu pasangan hidup dari jenismu sendiri supaya kamu mendapatkan ketenangan hati dan dijadikan-Nya kasih sayang di antara kamu. Sesungguhnya yang demikian itu menjadi tanda- tanda kebesaran-Nya bagi orang-orang yang berpikir.”
(Q.S. Ar-Rum : 21)
Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakaatuh
Dengan memohon rahmat dan ridho Allah SWT, kami bermaksud menyelenggarakan acara pernikahan putra- putri kami :

Salsa
Salsabila Khairunnisa
Putri dari Bapak Sayitno, A.Ma.Pd. &
Ibu Yun Sutarni, S.Pd.

Elva
Elva Atsari Sujud
Putra dari Bapak Drs. Yamto &
Ibu Parsiyah, S.Pd.

AKAD NIKAH
Sabtu, 10 Januari 2026
Pukul 06.00 WIB
(khusus keluarga)
bertempat di
Gedung Sasono Mulyo Wiguno “Semar Resto”
Jl. Raya Boyolali-Solo, KM. 2, Mojosongopermai, Mojosongo, Boyolali, Jawa Tengah

RESEPSI
Sabtu, 10 Januari 2026
Pukul 09.00 WIB
bertempat di
Gedung Sasono Mulyo Wiguno “Semar Resto”
Jl. Raya Boyolali-Solo, KM. 2, Mojosongopermai, Mojosongo, Boyolali, Jawa Tengah
Wedding Day
Day(s)
:
Hour(s)
:
Minute(s)
:
Second(s)
Our Moments
Wedding Gift
Doa Restu Anda merupakan karunia yang
sangat berarti bagi kami.
Dan jika memberi adalah ungkapan tanda kasih Anda, Anda dapat memberi kado secara cashless.
RSVP
No rekening : 665801019915538
a.n Elva Atsari S
Copy Nomor Rekening
No rekening : 0831235608
a.n Salsabila K
Copy Nomor Rekening
Alamat Kirim Kado :
KPP Pratama Pasuruan, Jl. Panglima Sudirman No.29, Purworejo, Kec. Purworejo, Kota Pasuruan, Jawa Timur 67115
Merupakan suatu kehormatan dan kebahagiaan bagi kami, apabila Bapak/Ibu/Saudara/i berkenan hadir dan memberikan doa restu.
Wishes
-
Devi L
Happy wedding Salsa & suami 💕 Barakallahu lakuma wa baraka 'alaikuma wa jama'a bainakuma fii khoir
Jan 11, 2026 @ 6:29 AM -
Muhammad Dennis K.
*Happy Wedding* teruntuk Gusbro Elva dan Istri.. Semoga menjadi keluarga *Sakinah Mawadah Warahmah*... dan rumah tangganya selalu diberi keberkahan... Amiin YRA 💍💎🫂🫰🏻
Jan 10, 2026 @ 12:44 PM -
Dwi aji
Selamat menikah mas elva dan istri,... semoga dapat menjadi pasangan yang sakinnah, mawaddah, rohmah, hangat dalam menjalani kehidupan rumah tangga, aamin
Jan 10, 2026 @ 11:29 AM -
Remuul
Barakallah atas pernikahannya salsa sayaang, selamat menempuh hidup baru, selamat atas peran baru yang akan ditempuh, semoga Allah melindungi salsa dan suamii selalu, turut berbahagiaaa yaaa
Jan 9, 2026 @ 12:29 PM -
Xi Jinping
Selamat menempuh hidup sodaraku, doa terbaik untukmu. Diqiú bù bàozhà, wǒmen bù fàngjià
Dec 27, 2025 @ 10:16 PM
Designed by Zayna Online